-
Inflasi Malaysia Naik 3,4 persen pada Juni 2022
Jul 23, 2022 20:20Departemen Statistik Malaysia (DOSM) melaporkan Indeks Harga Konsumen (IHK) Juni 2022 mengalami kenaikan 3,4 persen (year-on-year/y-o-y) menjadi 127,4 dari 123,2 pada bulan yang sama 2021.
-
Bahlil Ajak Negara G20 Ambil Peran Dukung Pemulihan Ekonomi Global
Jul 06, 2022 13:31Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengajak negara-negara anggota G20 agar mengambil peran untuk mendukung pemulihan ekonomi global pascapandemi COVID-19.
-
PM Malaysia: Kabinet akan Bentuk Satgas Khusus Jihad Melawan Inflasi
Jun 30, 2022 14:52Rapat Kabinet sepakat akan membentuk Satuan Tugas (Satgas) Khusus Jihad Melawan Inflasi untuk membantu Keluarga Malaysia menghadapi tantangan meningkatnya biaya hidup, kata Perdana Menteri Malaysia Ismail Sabri Yakoob.
-
Peringatan Keras bagi Perekonomian Korea Selatan
Jun 18, 2022 18:44Kementerian Perekonomian dan Keuangan Korea Selatan memperingatkan krisis ekonomi negara ini.
-
AS Dibayangi Resesi Ekonomi
Jun 05, 2022 13:35Mantan menteri keuangan Amerika Serikat memperingatkan bahaya munculnya resesi ekonomi di negara ini.
-
Akibat Perang Ukraina, Pertumbuhan Ekonomi Zona Euro Menurun
Apr 30, 2022 14:03Pertumbuhan ekonomi zona euro melambat menjadi 0,2 persen pada triwulan pertama tahun ini dibanding tahun sebelumnya, sementara inflasi tetap pada rekor tertinggi di bulan April, menurut pusat statistik Uni Eropa, Eurostat.
-
IKN Nusantara untuk Siapa?
Feb 20, 2022 13:03Keputusan untuk memindahkan Ibu Kota Negara (IKN) di masa pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) patut diberi apresiasi yang tinggi.
-
Iran Aktualita, 19 Februari 2022
Feb 19, 2022 12:45Perkembangan di Iran selama sepekan terakhir diwarnai sejumlah isu penting, di antaranya pidato Rahbar memperingati perlawanan bersejarah warga Tabriz.
-
Menggenjot UMKM Agar Lebih Cepat Melek Digital
Feb 19, 2022 11:47Pandemi COVID-19 yang melanda bangsa-bangsa di dunia secara langsung ataupun tidak langsung telah mengubah sendi-sendi kehidupan umat manusia sejagad raya.
-
Cermat Menjaga Ketahanan Keuangan di tengah Pandemi
Jan 29, 2022 12:32Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan (SNLIK) tahun 2019 melaporkan hanya 6,19 persen dari 12.773 responden yang memiliki ketahanan keuangan apabila mengalami pengeluaran besar secara tiba-tiba tanpa mendapatkan bantuan.