Pars Today
Menteri Luar Negeri Republik Islam Iran dalam pertemuannya dengan Menteri Luar Negeri Yordania menegaskan, "Kita memiliki banyak peluang untuk kerja sama bilateral dan regional."
Pada hari keenam kunjungannya ke New York, Menteri Luar Negeri Republik Islam Iran bertemu dan berbincang dengan Menteri Luar Negeri Arab Saudi.
Menteri Luar Negeri Arab Saudi Faisal bin Farhan bertemu dengan Menteri Luar Negeri Turki Hakan Fidan pada hari Sabtu (23/09/2023) dan membahas hubungan bilateral serta cara untuk memperkuat dan memperluasnya di berbagai bidang.
Sekjen Organisasi Kerja Sama Islam, OKI dalam pertemuan dengan Menteri Luar Negeri Iran di New York, mengaku gembira karena hubungan Iran dan negara-negara Arab kawasan, pulih dan meningkat.
Menteri luar negeri Iran menegaskan tekad Iran untuk membantu memerangi terorisme dan ekstremisme di Suriah.
Presiden Iran Ebrahim Raisi telah kembali dari New York untuk menghadiri sesi ke-78 Majelis Umum PBB. Raisi telah membawa pulang ribuan tablet tanah liat bersejarah Kekaisaran Achaemenid. Gisoo Misha Ahmadi dari Press TV melaporkan perjalanan presiden.
Seperti yang diperkirakan sebelumnya, kunjungan Perdana Menteri (PM) rezim Zionis Israel Benjamin Netanyahu ke Amerika Serikat (AS) untuk berpartisipasi dalam Sidang ke-78 Majelis Umum PBB akan dibayangi protes penentangnya.
Menteri luar negeri Iran dan Arab Saudi dilaporkan bertemu di sela-sela Sidang Majelis Umum PBB di New York.
Presiden Republik Islam Iran, Sayid Ebrahim Raisi yang bersama rombongan delegasi tinggi bertolak ke New York untuk menghadiri Sidang Majelis Umum PBB ke-78, Rabu (20/9/2023) malam waktu setempat meninggalkan kota ini menuju Tehran.
Presiden Republik Islam Iran Ebrahim Raisi menggambarkan olahraga, khususnya sepak bola, sebagai salah satu platform yang cocok untuk mempererat hubungan di antara negara-negara.