• Rakyat Iran Rayakan Hari Kelahiran Imam Mahdi as

    Rakyat Iran Rayakan Hari Kelahiran Imam Mahdi as

    May 12, 2017 04:16

    Hari ini, Jumat 15 Sya’ban 1438 H atau bertepatan dengan 12 Mei 2017, rakyat Iran menyambut hari kelahiran Imam Mahdi as dengan penuh suka cita terutama di kota Qom dan Mashad.

  • Pengakuan Muawiyah

    Pengakuan Muawiyah

    Okt 02, 2016 12:08

    Seorang miskin datang kepada Imam Hasan as dan meminta bantuan kepadanya. Imam Hasan senantiasa lebih dahulu dari yang lain dalam membantu orang-orang yang membutuhkan. Namun kali ini beliau melihat sebaiknya lelaki miskin ini diutus menghadap Muawiyah yang menjadi khalifah di masa itu.

  • Barang Siapa Yang Menanam, Dia Yang Akan Menuai

    Barang Siapa Yang Menanam, Dia Yang Akan Menuai

    Sep 13, 2016 19:02

    Malam itu ketika Amirul Mukminin Ali bin Abi Thalib kembali ke rumah dalam kondisi lelah, beliau baru tahu kalau istrinya sedang sakit. Sayidah Fathimah dengan wajah pucat sedang istirahat di atas tikar yang sudah jelek di sudut kamarnya. Imam Ali masuk ke kamar dan meletakkan kepala Sayidah Fathimah di pangkuannya dan menangisinya.

  • Imam Ali Menjemput  Kesyahidan

    Imam Ali Menjemput  Kesyahidan

    Jun 28, 2016 11:31

    Pada tanggal 21 Ramadan tahun 40 Hijriah, Imam Ali syahid di usia 63 tahun. Dua hari sebelumnya, Ibnu Muljam, lelaki jahil dan keras kepala menebaskan pedang beracun ke arah Imam Ali yang sedang menunaikan shalat. Sebelum syahid, Amirul Muminin berkata, "Kematian bagiku bukan tamu yang tidak diundang dan tidak dikenal. Antara diriku dengan kematian seperti orang yang kehausan mencari air, atau orang yang menemukan kembali barang bernilai yang pernah hilang."

  • Imam Jumat Ahlu Sunnah Iran Kecam Sabotase Saudi

    Imam Jumat Ahlu Sunnah Iran Kecam Sabotase Saudi

    Jun 09, 2016 16:38

    Imam Jumat Ahlu Sunnah Kermanshah, Barat Iran menilai sabotase yang dilakukan Arab Saudi untuk melarang jemaah haji Iran melaksanakan ibadah haji tahun ini, terkontaminasi oleh motif politik.

  •  Manusia 250 Tahun: Pendahuluan (Bagian Pertama)

    Manusia 250 Tahun: Pendahuluan (Bagian Pertama)

    Jun 05, 2016 14:36

    Keterasingan para Imam as tidak terbatas pada periode kehidupan mereka saja, tapi selama berabad-abad tidak adanya perhatian pada dimensi penting dan mungkin utama dari kehidupan mereka menjadi keterasingan historis mereka berlanjut hingga kini.

  • Imam Mahdi af dan Masyarakat Ideal

    Imam Mahdi af dan Masyarakat Ideal

    May 24, 2016 16:51

    Manusia secara naluri mempunyai kecenderungan pada kesempurnaan seperti mencari keadilan, kebenaran dan kebaikan. Dengan adanya kecenderungan tersebut, manusia dalam sepanjang sejarah berusaha merealisasikan kebenaran, keadilan dan nilai-nilai akhlak.

  • Mengenal Karakteristik Unggul Imam Husein as

    Mengenal Karakteristik Unggul Imam Husein as

    May 10, 2016 13:21

    Kota Madinah pada 3 Sya’ban tahun 4 Hijriah menjadi tuan rumah kelahiran anak dari keluarga Nabi. Keluarga yang kerap disebut Rasulullah sebagai Ahlul Bait Nabi pasca turunnya ayat Tathir. Nabi pun senantiasa mengucapkan salam kepada keluarga ini.

  • Sirah Kebudayaan Imam Musa Kadzim as

    Sirah Kebudayaan Imam Musa Kadzim as

    May 03, 2016 10:13

    Imam Musa Kadzim as dijuluki dengan Abdus Saleh atau Hamba Saleh, karena kezuhudan dan ibadahnya. Beliau juga dijuluki Kadzim karena kesabaran dan ketabahan dalam menghadapi kesulitan masa, karena kadzim berarti orang yang meredam amarahnya. Imam Musa Kadzim as, gugur syahid pada tanggal 25 Rajab 183 Hijriah.

  • Ali bin Abi Thalib, Insan Yang Sempurna

    Ali bin Abi Thalib, Insan Yang Sempurna

    Apr 26, 2016 13:33

    Hari ketika Ali terlahir ke dunia di dalam Ka'bah, mata warga Mekah terbelalak menyaksikan keajaiban ini. Sebab, tak pernah ada seorangpun yang lahir di dalam Ka'bah selain putra Abi Thalib ini.