Pars Today
Tiga warga Cina dan seorang pengemudi Pakistan tewas saat ledakan terjadi di sebuah mobil van di selatan kota Karachi, Selasa (26/4/2022).
Beberapa serangan telah mengguncang ibu kota Afghanistan, Kabul.
Pesan belasungkawa dan solidaritas Presiden Republik Islam Iran kepada keluarga syuhada serangan teroris itu disampaikan ke sekolah Abdul Rahim Shahid di daerah Dasht-e Barchi di barat Kabul.
Seorang juru bicara pemerintah sementara Taliban di Afghanistan menyebut pelaku ledakan dan serangan teroris baru-baru ini di berbagai bagian negara itu sebagai penyebar fitnah.
Kelompok teroris Daesh (ISIS) telah mengklaim bertanggung jawab atas ledakan bom di luar Kementerian Perdagangan Afghanistan di Kabul.
Sebuah kendaraan menjadi sasaran bom magnet di distrik keamanan ke-11 Kabul, ibu kota Afghanistan.
Perkembangan di Amerika Serikat selama sepekan terakhir diwarnai isu penting seperti AS Bersiap Gelar Serangan Udara di Afghanistan.
Menteri Luar Negeri Pakistan bertemu dengan Presiden dan Menteri Luar Negeri Republik Islam Iran, dan membahas hubungan bilateral serta perkembangan di Afghanistan sebagai masalah terpenting di kawasan.
Presiden Amerika Serikat, Joe Biden di respon pertamanya atas serangan teror Kamis (26/8/2021) di Bandara Udara Kabul mengatakan bahwa penyidikan intelijen menunjukkan serangan ini dilakukan oleh Daesh.
Sekjen Asaib Ahl al-Haq menyebut Washington membantu dinas intelijen Israel dan negara-negara Arab untuk memperkuat keberadaan kelompok teroris Daesh di Irak