Pars Today
Surat kabar Amerika Serikat, mengutip dua diplomat Mesir, melaporkan, Kairo, memperingatkan Israel, jika keamanan Mesir, sampai terancam, maka pembalasan militer pasti dilakukan.
Mengabaikan tuntutan dan peringatan internasional mengenai konsekuensi kemanusiaan dari serangan ke kota perbatasan Rafah di selatan Jalur Gaza, rezim Zionis justru mengirimkan unit lapis baja ke daerah tersebut.
Pemerintah Arab Saudi menuntut langkah masyarakat dunia untuk mengakhiri tragedi kemanusiaan di Jalur Gaza.
Josep Borrell, Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa menyebut sikap Israel mengabaikan keputusan Mahkamah Internasional membahayakan kredibilitas lembaga ini. Pada hari Minggu (26/5), Borrell mengatakan, "Menolak atau membuat pengecualian berdasarkan pendekatan ilegal terhadap tatanan berbasis hukum merusak nilai-nilai kami dan posisi internasional kami serta melemahkan sikap kami dalam isu-isu lain, termasuk Ukraina."
Rezim Zionis Israel dalam kejahatan terbarunya, Minggu (26/5/2024) malam membombardir kemah dan pusat penempatan pengungsi di barat laut Rafah, Jalur Gaza Selatan. Selama serangan brutal tersebut, sedikitnya puluhan warga Palestina gugur.
Kepala Federasi Palang Merah Internasional dan Bulan Sabit Merah (IFRC), Francesco Rocca menggambarkan situasi kemanusiaan di Rafah, selatan Jalur Gaza, sebagai bencana besar.
Universitas Granada Spanyol dalam statemennya menyatakan mengakhiri kerja samanya, khususnya sains dan teknologi dengan rezim Zionis Israel; Selain itu, Federasi Sepak Bola Asia (AFC) mendukung usulan Palestina untuk memboikot Israel.
Serangan militer Zionis ke berbagai wilayah Kamp Jabalia di utara Jalur Gaza dan timur Rafah di selatan wilayah ini masih terus berlanjut.
Surat kabar Amerika Serikat, mengutip empat sumber terpercaya mengabarkan pemerintahan Presiden Joe Biden, berjanji kepada Israel, untuk memberikan informasi sensitif guna menyerang Hamas.
Sayap militer Jihad Islam Palestina, mengumumkan berlanjutnya serangan terhadap pasukan Israel, di timur kota Rafah, dan merilis video yang menunjukkan bangkai drone canggih Rezim Zionis yang ditembak jatuh.