Pars Today
Bentrokan sengit antara militer dan pasukan gerak cepat Sudan dilaporkan masih terus berlanjut.
Khartoum menentang penempatan pasukan asing di Sudan dan menyatakan akan memperlakukan pasukan asing sebagai pasukan agresor.
Berbagai sumber Sudan mengonfirmasi berlanjutnya bentrokan di ibu kota negara ini dan tewasnya lima orang akibat serangan ke sebuah masjid di Khartoum.
Konflik dan perang saudara di Sudan berlanjut dan meluas, dan upaya untuk membangun perdamaian dan stabilitas di negara ini gagal, bahkan pihak-pihak yang berseteru meningkatkan intensitas serangan mereka.
Sekjen PBB, Antonio Guterres memperingatkan potensi meletusnya perang saudara yang luas di Sudan.
Kantor Koordinator Urusan Kemanusiaan PBB menyatakan bahwa organisasi ini mengalokasikan bantuan 8 juta dolar kepada Sudan untuk mendukung pengungsi Sudan yang lari ke negara ini.
Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengkonfirmasi ratusan warga sipil terbunuh dan lebih dari 2,6 juta orang lainnya mengungsi di Sudan akibat perang dan konfrontasi bersenjata.
Persatuan Dokter Sudan mengumumkan bahwa 17 orang tewas dalam aksi pengeboman di suatu daerah di Khartoum menyusul berlanjutnya kerusuhan di negara ini.
Uni Afrika menekankan bahwa campur tangan asing dalam urusan internal Sudan.
Surat kabar Amerika Serikat, menilai pemerintah Gedung Putih, gagal mengevakuasi warganya dari Sudan, yang sedang dilanda perang, dan kebijakan Washington di negara Afrika itu gagal.