-
Konflik di Ukraina Tak Kunjung Berakhir, Cina Tegaskan Solusi Politik
Aug 10, 2023 21:52Pejabat pemerintah Cina terus menekankan solusi politik dan diplomatik untuk menyelesaikan krisis Ukraina. Penegaskan ini juga disampaikan oleh Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi.
-
Di Krimea, Rusia Gagalkan Serangan Puluhan Drone Ukraina
Jul 18, 2023 19:18Kementerian Pertahanan Rusia mengumumkan penggagalan serangan puluhan pesawat tak berawak Ukraina di Krimea.
-
Pertahan Udara Rusia Hancurkan Rudal Balistik di Krimea
Jul 10, 2023 11:09Gubernur Krimea mengumumkan penghancuran rudal balistik di wilayahnya oleh pertahanan udara Rusia.
-
Terbukti, AS Tahu Rencana Aksi Sabotase Pipa Gas Nord Stream
Jun 14, 2023 14:08Media Belanda dan Jerman mengungkapkan bahwa Belanda telah memberitahu AS tentang rencana Ukraina untuk menyabotase Nord Stream.
-
Militer Ukraina Serang Belgorod, Dua Warga Rusia Tewas
Jun 04, 2023 19:41Militer Ukraina melancarkan serangan ke wilayah Belgorod, Rusia dan menyebabkan dua orang tewas dan dua lainnya terluka.
-
Menlu Norwegia Dukung Ukraina Bergabung dengan NATO
Jun 01, 2023 12:44Menteri luar negeri Norwegia mengatakan bahwa Rusia bukan pihak yang memutuskan kapan Ukraina akan bergabung dengan NATO.
-
Rudal Rusia Hantam Berbagai Kota Ukraina
May 18, 2023 11:25Berbagai kota di Ukraina, termasuk Kyiv, Kharkiv, Odessa dan Bratslav menjadi sasaran rudal terbaru pasukan Rusia.
-
Pentagon Perluas Pelatihan Pasukan Ukraina
Apr 06, 2023 14:05Pentagon mengumumkan persiapannya untuk memperluas pelatihan pasukan Ukraina.
-
Sanksi Barat Gagal Runtuhkan Ekonomi Rusia, Ini Kata Putin
Mar 16, 2023 22:03Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan, sanksi Barat terhadap Rusia seperti deklarasi perang terhadap negara ini, namun negara-negara Eropa justru menghadapi inflasi yang lebih tinggi.
-
Drone Bunuh Diri Rusia Hancurkan Howitzer Ukraina
Jan 26, 2023 21:58Militer Rusia melancarkan serangan drone bunuh diri, Lancet ke arah artileri buatan Amerika Serikat, Howitzer.