Pars Today
Afrika Selatan telah meminta Mahkamah Internasional (ICJ) untuk melakukan intervensi guna mencegah operasi rezim Zionis di Rafah, yang terletak di selatan Gaza, dan menggunakan kekuatannya untuk mencegah pelanggaran hak-hak warga Palestina di Rafah mengingat niat rezim Zionis untuk memperluas operasi militer di kota ini.
Afsel Meminta Mahkamah Internasional Cegah Serangan Darat di Rafah.
Afrika Selatan menyampaikan gugatan baru terhadap rezim Zionis ke Mahkamah Internasional (ICJ).
Menteri Luar Negeri Afrika Selatan, meminta ekstra perlindungan setelah ancaman-ancaman dan intimidasi terhadap diri, dan keluarganya oleh intelijen Israel, meningkat.
Menteri Luar Negeri Afrika Selatan, mengatakan, dengan memperhatikan keputusan Mahkamah Internasional, negara-negara dunia wajib menghentikan pasokan dana ke Israel, dan berhenti membantu aksi militer Rezim Zionis di Gaza.
Hari ini, Selasa, 30 Januari 2024 bertepatan dengan 18 Rajab 1445 H dan menurut kalender nasional Iran adalah tanggal 10 Bahman 1402 HS. Berikut ini adalah sejumlah peristiwa bersejarah yang terjadi pada hari ini:
Hari ini, Ahad, 28 Januari 2024 bertepatan dengan 16 Rajab 1445 H dan menurut kalender nasional Iran adalah tanggal 8 Bahman 1402 HS. Berikut ini adalah sejumlah peristiwa bersejarah yang terjadi pada hari ini:
Dalam pernyataannya pada Sabtu pagi, Presiden Afrika Selatan memuji putusan Mahkamah Internasional Court Of Justice (ICJ) terhadap rezim Zionis Israel.
Inilah perkembangan dunia hari ini yang kami rangkum dalam program warta berita dunia. Selamat mengikuti...
Sidang putusan Mahkamah Internasional atas pengaduan Afrika Selatan terhadap rezim Zionis atas genosida di Jalur Gaza dimulai hari Jumat.