-
Serangan Israel di Suriah untuk Melindungi Teroris
Sep 19, 2018 04:59Duta Besar Suriah untuk PBB, Bashar al-Jaafari mengatakan agresi terbaru Israel di Suriah merupakan kelanjutan dari kebijakan agresif Zionis dan upaya untuk melindungi kelompok teroris, yang menderita kekalahan dari militer Suriah.
-
Irak: Koalisi AS Ingin Lemahkan Kedaulatan Suriah
Apr 18, 2018 14:44Wakil tetap Suriah di Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Bashar Jaafari menilai tujuan koalisi Amerika untuk melemahkan kedaulatan dan integritas wilayah Suriah. "Koalisi ini telah merenggut nyawa ribuan warga tak berdosa," papar Jaafari.
-
Dubes Suriah untuk PBB: Barat Tidak Ingin Perang Berakhir
Apr 11, 2018 11:36Duta Besar Suriah untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menilai penjualan senjata dengan nilai miliaran dolar ke Arab Saudi sebagai langkah untuk melanjutkan pembunuhan terhadap rakyat Yaman dan dimulainya perang baru di Suriah.
-
Al-Ja'fari: Kongres Dialog Nasional Suriah Digelar Akhir Januari
Des 23, 2017 14:10Wakil Tetap Suriah untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengatakan, para wakil pemerintah Damaskus akan berpartisipasi dalam Kongres Dialog Nasional Suriah yang akan digelar di kota Sochi, Suriah pada akhir Januari 2018.
-
Bashar Al Jaafari: Agresi AS ke Suriah, Kelanjutan Strategi Keliru Washington
Apr 08, 2017 06:10Wakil Suriah di Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Bashar al-Jaafari di sidang darurat Dewan Keamanan di New York membahas serangan rudal Amerika ke Suriah mengatakan, pasca insiden ini, serangan Daesh dan kelompok teroris al-Nusra ke berbagai wilayah Suriah semakin meningkat.
-
Perwakilan Iran-Suriah Bahas Perundingan Astana
Jan 24, 2017 18:38Ketua Delegasi Republik Islam Iran dan Suriah dalam perundingan damai mengenai krisis negara Arab ini di Astana, ibukota Kazakhstan mengevaluasi situasi terbaru Suriah dan hasil perundingan Astana.
-
Al-Jaafari: Rakyat Suriah Bertekad Berantas Teroris
Okt 28, 2016 06:04Duta Besar Suriah untuk PBB mengatakan, rakyat dan pemerintah Suriah akan melanjutkan perjuangannya hingga mampu membersihkan seluruh wilayah negara mereka dari keberadaan anasir-anasir teroris.
-
Jaafari: Rusia tak Pernah Serang Konvoi Kendaraan PBB di Aleppo
Sep 22, 2016 16:37Utusan tetap Suriah di PBB mengatakan, Damaskus tidak akan pernah membiarkan Suriah berubah menjadi Libya atau Irak.
-
Bashar Jaafari: Yang Terjadi di Suriah Bukan Perang Saudara
Sep 07, 2016 16:32Wakil tetap Suriah PBB mengatakan, apa yang terjadi di Suriah bukanlah perang saudara.