-
Uni Eropa Memperkenalkan “Schengen Militer”
Nov 20, 2025 15:37Pars Today - Negara-negara Uni Eropa telah memperkenalkan rancangan baru bernama “Schengen Militer” untuk memungkinkan respons cepat terhadap setiap kemungkinan serangan terhadap negara anggota serta mempercepat pergerakan pasukan dan peralatan militer ke perbatasan.
-
Popularitas Trump Mencapai Titik Terendah
Nov 19, 2025 10:23Pars Today - Hasil jajak pendapat terbaru Reuters/Ipsos menunjukkan bahwa popularitas Donald Trump pada masa jabatan keduanya sebagai Presiden Amerika Serikat turun ke titik terendah dan mencapai 38 persen.
-
Pejabat Irak: Perusahaan Amerika telah Menguasai Migas di Provinsi Anbar
Nov 15, 2025 13:26Pars Today - Seorang pejabat Irak menekankan bahwa perusahaan-perusahaan Amerika telah menguasai wilayah-wilayah di Provinsi Anbar yang kaya akan minyak dan gas.
-
Partisipasi Aktif Iran dalam Konferensi Internasional Khatlon Invest-2025 di Tajikistan
Nov 11, 2025 15:30Pars Today - Konferensi bisnis internasional Khatlon Invest-2025 dimulai pada hari Selasa (11/11/2025) di kota Bakhtar, Tajikistan, dengan partisipasi delegasi dari Iran, Rusia, Tiongkok, Turki, Uzbekistan, Kazakhstan, Turkmenistan, Belarus, Republik Azerbaijan, dan Pakistan.
-
Jurnal Zionis: Perekonomian Israel Lebih Kritis Dibandingkan Sejak Awal Perang
Nov 09, 2025 12:19Pars Today - Jurnal ekonomi berbahasa Ibrani, Calcalist, melaporkan situasi buruk dan stagnasi ekonomi di pasar tenaga kerja Israel.
-
Mengapa Iran Condong ke Energi Hijau meski Memiliki Sumber Energi Fosil yang Besar dan Murah?
Nov 02, 2025 19:16Pars Today – Iran memiilki cadangan besar gas kedua dan keempat cadangan minyak dunia; Meski demikian, salah satu kebijakan utama Republik Islam Iran selama beberapa tahun terakhir adalah investasi di bidang energi hijau.
-
Harga Emas Turun Karena Beijing Merevisi Kebijakan Pajak
Nov 03, 2025 13:09Pars Today - Harga emas global turun hampir 1 persen pada hari Senin (03/11/2025), kembali di bawah $4.000 per ons. Penurunan ini terjadi setelah pemerintah Tiongkok menghapus beberapa keringanan pajak lama bagi pengecer emas.
-
Carney: Hubungan Erat Ekonomi antara Kanada dan AS Telah Berakhir
Okt 23, 2025 11:35Pars Today - Perdana Menteri Kanada Mark Carney mengatakan pada hari Kamis (23/10/2025) bahwa hubungan ekonomi yang erat antara negaranya dan Amerika Serikat telah berakhir dan bahwa rancangan anggaran pertama pemerintahnya akan mengurangi ketergantungan ekonomi dan keamanan pada Amerika.
-
Amerika: Arsitek Utama Perang Gaza dengan Investasi Sebesar $30 Miliar
Okt 18, 2025 12:22Pars Today - Statistik resmi menunjukkan bahwa Amerika Serikat, dengan mengalokasikan setidaknya $17,9 miliar bantuan militer langsung kepada Israel, bukan hanya pendukung, tetapi juga mitra utama dalam kejahatan di Gaza.
-
Mengapa Iran Menjadi Tujuan Investor Asing di Sektor Transportasi?
Okt 12, 2025 16:42Pars Today - Iran, dengan infrastrukturnya yang terus berkembang dan lokasinya yang strategis, telah menjadi tujuan investasi internasional di sektor transportasi.