-
Cina Menyerukan Gencatan Senjata di Myanmar
Nov 03, 2023 14:05Cina mengundang pihak-pihak yang bertikai di Myanmar di perbatasan bersama antara kedua negara untuk melakukan gencatan senjata.
-
Krisis di Sudan Berlanjut, Wakil Khusus PBB Mengundurkan Diri
Sep 15, 2023 12:25Perang di Sudan masih berlangsung dan pihak-pihak yang berkonflik masih bersikeras pada pendiriannya. Ssituasi ini menyebabkan upaya untuk mengakhiri perang tidak membuahkan hasil. Sekaitan dengan hal ini, Volker Peretz, Wakil Khusus PBB untuk Sudan menyatakan pengunduran dirinya dan memperingatkan Sudan tengah bergerak menuju perang saudara yang luas.
-
Konflik antara Pemuda Palestina dan Tentara Zionis di Tepi Barat
Sep 14, 2023 14:21Para pemuda Palestina semalam bentrok dengan tentara rezim Zionis di Tepi Barat Sungai Yordan.
-
Kabilah Arab Suriah Berhasil Kuasai Sebagian Wilayah Timur
Sep 02, 2023 12:50Menyusul bentrokan antara kabilah Arab dengan Pasukan Demokratis Suriah (SDF) di sekitar Deir Ezzor, dan Baghuz, al-Bashir serta al-Shaheil jatuh ke tangan kabilah Arab.
-
Polyanskiy: Ada Potensi Konfrontasi Langsung antara Rusia dan NATO
Sep 02, 2023 11:39Deputi pertama wakil tetap Rusia di PBB, Dmitry Polyanskiy mengatakan, "Kami telah berulang kali dan terus menerus memperingatkan bahwa kondisi sepenuhnya berbahaya, dan ada ancaman konftontasi langsung antara Rusia dan NATO."
-
Ketenangan Relatif di Ain al-Hilweh setelah Pidato Sayid Hasan Nasrullah
Aug 02, 2023 21:20Setelah statemen Sekjen Hizbullah, Sayid Hasan Nasrullah terkait pentingnya untuk menghentikan bentrokan di Kamp Ain al-Hilweh, kamp ini mengalami ketenangan relatif.
-
16 Orang Tewas dalam Konflik di Sudan
Jul 23, 2023 18:30Menyusul kian luasnya konflik bersenjata antara militer dan pasukan paramiliter (RSF) sedikitnya 16 warga sipil menjadi korban.
-
Khartoum Siap Gencatan Senjata jika Pasukan RSF Mundur dari Rumah Warga
Jul 22, 2023 20:05Menteri luar negeri Sudan menyebut syarat gencaran senjata baru dengan pasukan paramiliter (RSF) adalah pasukan ini ditarik dari tempat umum dan rumah warga.
-
Ini Syarat Militer Sudan untuk Gencatan Senjata
Jul 17, 2023 11:25Ketua Dewan Pimpinan Transisi Sudan, Jenderal Abdel Fattah al-Burhan mengonfirmasi kesiapan militer negara ini untuk menerapkan gencatan senjata di Sudan jika rumah-rumah warta, pusat sipil dan instansi pemerintah dikosongkan dari pasukan paramiliter RSF.
-
Konflik Senjata di Sudan terus Berlanjut
Jul 15, 2023 18:19Bentrokan sengit antara militer dan pasukan gerak cepat Sudan dilaporkan masih terus berlanjut.