Pars Today
Pemadaman listrik telah lama menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari, tapi 2,4 juta penduduk di wilayah yang terkepung itu kini mengalami pemadaman listrik yang berkepanjangan setelah Zionis Israel memutus pasokan listrik dan bahan bakar.
Angkatan Bersenjata Rezim Zionis mengumumkan, sejak dimulainya operasi darat di Gaza, 111 tentara Israel, terbunuh, dan 20 di antaranya tewas di tangan kawan sendiri.
Wakil Perdana Menteri Inggris menyarankan warga negara ini untuk bersiap menghadapi pemadaman listrik di cuaca dingin dengan menyimpan barang-barang seperti senter, radio bertenaga baterai, dan lilin.
Angkatan Laut Militer Republik Islam Iran meluncurkan kapal perusak terbaru dengan berat 1.500 ton yang dirancang dan dibuat di bawah pengawasan Angkatan Laut Militer dan Industri Keluatan Kementerian Pertahanan.
Radio Militer Rezim Zionis mengumumkan, pasukan perlawanan Palestina, dalam operasinya menyandera sekitar 35 orang Zionis.
Presiden Republik Islam Iran Sayid Ebrahim Raisi mengunjungi Lembaga Penyiaran Radio dan Televisi negara ini (IRIB) pada hari Senin (7/8/2023).
Jika terjadi kecelakaan nuklir, yodium radioaktif dapat dilepaskan di antara unsur-unsur radioaktif lainnya.
Berita terbaru di Republik Islam Iran selama sepekan lalu diwarnai sejumlah peristiwa penting seperti peluncuran rudal balistik baru bertepatan dengan peringatan Pekan Pertahanan suci.
Pada hari Selasa (29/6/2021), ibu kota Iran, Tehran menjadi tuan rumah penyelenggaraan Sidang Majelis Umum Perhimpuan Radio dan Televisi Islam ke-10. Pertemuan ini mengusung tema "Keadilan Media dan Kebebasan Berekspresi".
Puluhan ribu warga Republik Islam Iran di berbagai kota negara ini mengikuti doa bersama di malam ke-21 Ramadhan, yang dalam riwayat disebutkan sebagai malam Lailatul Qadar.