-
Salah Sasaran, AS Tembak Jatuh Pesawat Tempurnya Sendiri di Laut Merah
Des 22, 2024 12:56Komando Pusat Amerika di kawasan Asia Barat yang dikenal sebagai CENTCOM mengumumkan bahwa F/A-18 Hornet milik kapal induk, Harry Truman secara tidak sengaja menjadi sasaran kapal penjelajah Amerika dan jatuh di Laut Merah dekat Yaman.
-
Dermaga Apung AS di Gaza Hanyut Terbawa Ombak Laut
May 25, 2024 17:23Ombak besar Laut Mediterania, telah menghanyutkan dermaga apung yang dipasang oleh pasukan Amerika Serikat, di pesisir pantai Gaza.
-
Militer AS Konfirmasi Kapalnya Ditembak Rudal Yaman
Apr 25, 2024 16:47Komando Pusat Militer Amerika Serikat di Timur Tengah, CENTCOM, membenarkan pernyataan Angkatan Bersenjata Yaman, soal operasi rudal dan drone terhadap kapal AS.
-
Militer AS: Koalisi Iran, Rusia dan Cina, Sangat Mengkhawatirkan
Mar 22, 2024 15:40Komando Pusat Militer Amerika Serikat di Timur Tengah, CENTCOM, menyebut penguatan hubungan, dan koalisi segitiga Rusia, Cina dan Iran, sangat mengkhawatirkan.
-
CENTCOM: Kapal Perang AS Dihantam Rudal Balistik Yaman
Mar 13, 2024 16:54Pusat Komando Militer Amerika Serikat di Timur Tengah, CENTCOM, mengumumkan, Ansarullah Yaman, menembak kapal perang AS, dengan rudal balistik jarak jauh di Laut Merah.
-
CENTCOM: Perang di Laut Merah, Perang Terbesar AS sejak PD II
Feb 21, 2024 18:20Seorang komandan militer Amerika Serikat, mengatakan, perang yang terjadi sekarang di Laut Merah, adalah pertempuran laut terluas yang dihadapi AS, sejak Perang Dunia II.
-
Mencermati Serangan Luas AS terhadap Irak dan Suriah
Feb 04, 2024 10:48Amerika Serikat, yang selama bertahun-tahun menjadikan kawasan Asia Barat tidak aman dan tidak stabil dengan kehadiran militernya di sana sesuai dengan kepentingannya dan sekutunya, dari waktu ke waktu menebar perang di kawasan sensitif ini dengan tindakan agresif.
-
CENTCOM Akui Tiga Tentara AS Tewas dalam Serangan Drone Perlawanan Irak
Jan 29, 2024 11:39Tiga tentara Amerika Serikat tewas dan sedikitnya 25 orang luka-luka dalam serangan pasukan perlawanan terhadap pangkalan militer Amerika Serikat di perbatasan Yordania dan Suriah.
-
CENTCOM: Tentara Yaman Serang Kapal Lain di Laut Merah
Jan 28, 2024 15:37Markas Komando Pusat Pasukan AS di kawasan (CENTCOM) membenarkan serangan rudal tentara Yaman terhadap kapal lain di Laut Merah.
-
Baku Tembak Helikopter AS, dan Perahu Yaman di Laut Merah
Des 31, 2023 16:47Pusat Komando Militer Amerika Serikat di Timur Tengah, CENTCOM mengabarkan terjadinya kontak senjata Angkatan Laut Amerika, dengan perahu-perahu Yaman, di selatan Laut Merah.