Pars Today
Iran adalah salah satu negara dunia yang memiliki empat iklim. Fitur ini jika dipotimalkan dengan baik bisa menciptakan lompatan dalam produksi pertanian di Iran dan peningkatan ekspornya. Oleh karena itu, pemanfaatan kapasitas sektor pertanian dapat memberikan landasan bagi terwujudnya slogan lompatan produksi.
Dicanangkannya tahun 1399 Hs sebagai tahun lompatan produksi oleh Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran yang memiliki berbagai implikasi di berbagai bidang, salah satunya di sektor pertanian.
Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran, Ayatullah al-Udzma Sayid Ali Khamenei menamakan tahun 1399 Hs sabagai tahun Lonjakan Produksi. Penamaan tahun ini didasarkan pada tujuan strategis dan makro ekonomi untuk jangka panjang terkait pembangunan dan kemajuan negara di Langkah Kedua Revolusi.
Pengalaman di berbagai negara yang mengalami perkembangan signifikan di bidang industri menunjukkan bahwa salah satu pilar pembangunan nasionalnya memfokuskan pada pengolahan industri pertanian.
Salah satu masalah penting yang ditekankan oleh Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran atau Rahbar, Ayatullah Sayid Ali Khamenei di sektor produksi dan penguatan ekonomi resistensi adalah masalah budidaya perikanan.
Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran atau Rahbar, Ayatullah al-Udzma Sayid Ali Khamenei di pesannya bertepatan dengan tahun baru 1399 Hs, menamakan tahun ini dengan Tahun Lonjakan Produksi.
Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran dalam pidato peringatan Pekan Buruh menyebut tujuan perekonomian nasional untuk menghasilkan kekayaan dan distribusinya yang adil di tengah masyarakat.
Iran termasuk negara dengan posisinya yang strategis membentang di koridor utara-selatan, koridor timur-barat, yang terhubung dengan kawasan Asia Selatan, dan TRACECA, sebagai empat koridor transportasi terpenting di dunia.
Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran, Ayatullah Uzma Sayid Ali Khamenei dalam pidatonya yang disampaikan pada "Pekan Kerja dan Buruh" tahun ini menekankan peran penting kerja dan tugas bersama pekerja dan pengusaha dalam meningkatkan kuantitas serta kualitas produksi dan kesejahteraan nasional.
Salah satu masalah utama yang disoroti Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran, Ayatullah Uzma Sayid Ali Khamenei dalam pidato tahun baru Nowruz tahun ini mengenai penekanan terhadap ekonomi yang produktif dan tumbuh sebagai salah satu pilar penting kekuatan Republik Islam Iran.