Pars Today
Hari ini, Kamis tanggal 3 Khordad 1403 HS yang bertepatan dengan tanggal 23 Mei 2024, adalah hari peringatan pembebasan kota Khorramshahr, selatan Iran dan diperinati sebagai Hari Perlawanan, Pengorbanan dan Kemenangan.
Salah satu pejabat senior Hamas mengatakan, pembebasan tawanan Rezim Zionis, membutuhkan biaya, dan Israel, harus membayarnya.
Presiden Republik Islam Iran, menyebut masalah pertama Dunia Islam, adalah Palestina, dan pembebasan Al Quds, dari penjajahan Rezim Zionis.
Menyaksikan pembantaian anak-anak dan wanita Palestina di Jalur Gaza, para pendukung Palestina di Inggris melakukan demonstrasi mendukung pembebasan Palestina.
Salah satu pejabat tinggi Hamas, di hari peringatan kesyahidan Syahid Qassem Soleimani, dan Abu Mahdi Al Muhandis, mengungkap peran keduanya dalam pembebasan Palestina.
Gerakan perlawanan Islam Palestina, Hamas, mengumumkan syarat-syarat bagi pembebasan para tentara Rezim Zionis Israel yang ditawannya.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Rusia, mengatakan pembebasan seorang warga Rusia, di Gaza, di luar kesepakatan gencatan sementara Hamas, dan Rezim Zionis.
Menteri Perang Rezim Zionis, dalam pidatonya mengatakan pasukan Israel, tidak akan meninggalkan Gaza, sebelum seluruh tawanan dibebaskan.
Di jalan-jalan berbatu di Lisbon, Portugal, ribuan suara bergema serempak, menyerukan pembebasan Palestina.