• Dampak Buruk dari Sanksi Sepihak AS terhadap Posisi Dolar

    Dampak Buruk dari Sanksi Sepihak AS terhadap Posisi Dolar

    Jun 15, 2023 12:26

    Menteri Keuangan AS Janet Yellen mengakui dalam sidang Komite Keuangan Dewan Perwakilan Rakyat AS bahwa sanksi AS terhadap beberapa negara telah membuat mereka mencari alat pembayaran alternatif selain dolar, dan dia percaya bahwa negara-negara yang menjadi sasaran sanksi AS memiliki motivasi untuk mencari alat pembayaran demi menggantikan dolar.

  • Amerika Tinjauan dari Dalam, 3 Juni 2023

    Amerika Tinjauan dari Dalam, 3 Juni 2023

    Jun 03, 2023 17:03

    Perkembangan di Amerika Serikat selama sepekan lalu diwarnai sejumlah isu penting, seperti; Senator Amerika Penghasut Perang Masuk Daftar Buronan

  • Mengapa Rusia Tuding AS dan UE Penyebab Eskalasi Ketegangan di Balkan?

    Mengapa Rusia Tuding AS dan UE Penyebab Eskalasi Ketegangan di Balkan?

    May 29, 2023 09:36

    Pada hari Sabtu (27/05/2023), Rusia menuduh Kosovo dan mitra Baratnya, Amerika Serikat dan Uni Eropa, meningkatkan ketegangan di Balkan dan mengumumkan bahwa mereka mengikuti bentrokan kekerasan antara polisi Kosovo dan pengunjuk rasa yang menentang walikota Albania.

  • AS Janji Latih Tentara Taiwan dan Kirim Senjata

    AS Janji Latih Tentara Taiwan dan Kirim Senjata

    Apr 08, 2023 20:54

    Ketua Komisi Hubungan Luar Negeri DPR Amerika Serikat, dalam lawatannya ke Taiwan berjanji pasukan AS akan melatih tentara Taiwan, dan Washington akan mengirim senjata ke Taipei.

  • Popularitas Biden Terus Merosot di Amerika

    Popularitas Biden Terus Merosot di Amerika

    Apr 02, 2023 13:52

    Hasil jajak pendapat di Amerika Serikat menunjukkan bahwa popularitas presiden negara ini terus menurun.

  • Biden Akui AS Alokasikan Dana untuk Mengintervensi Negara Lain

    Biden Akui AS Alokasikan Dana untuk Mengintervensi Negara Lain

    Apr 02, 2023 12:27

    Menurut Presiden AS Joe Biden, negara ini akan membelanjakan miliaran dolar untuk hal-hal yang disebutnya sebagai “menjaga obor kebebasan tetap menyala”.

  • Barat Kirim Amunisi DU ke Ukraina, Rusia: Perang Nuklir Makin Dekat!

    Barat Kirim Amunisi DU ke Ukraina, Rusia: Perang Nuklir Makin Dekat!

    Mar 23, 2023 16:16

    Wakil Ketua Dewan Keamanan Nasional Rusia Dmitry Medvedev memperingatkan tentang meningkatnya kemungkinan perang nuklir akibat kelanjutan pengiriman senjata ke Ukraina. Dia mengatakan, mengirim lebih banyak senjata perang ke Ukraina akan membawa kiamat nuklir semakin dekat.

  • Hizbullah: Kesepakatan Iran-Saudi, Pukulan Telak terhadap AS-Zionis

    Hizbullah: Kesepakatan Iran-Saudi, Pukulan Telak terhadap AS-Zionis

    Mar 16, 2023 21:25

    Seorang anggota Dewan Pusat Hizbullah Lebanon menilai kesepakatan antara Republik Islam Iran dan Arab Saudi untuk memulihkan hubungan sebagai pukulan telak terhadap rencana Amerika Serikat (AS) dan rezim Zionis Israel di kawasan Asia Barat.

  • Yellen Peringatkan Keruntuhan Ekonomi jika AS Gagal Bayar Utang

    Yellen Peringatkan Keruntuhan Ekonomi jika AS Gagal Bayar Utang

    Mar 11, 2023 22:06

    Menteri Keuangan Amerika Serikat dalam rapat dengar pendapat dengan Kongres memperingatkan keruntuhan ekonomi, dan keuangan negara itu jika pemerintah AS gagal membayar utang-utangnya.