-
Menlu Cina: Iran Mitra Strategis Kami
Apr 24, 2025 17:04Parstoday – Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi menggambarkan Republik Islam Iran sebagai mitra strategis negaranya di kawasan Asia Barat.
-
Apakah Kunjungan Al Julani ke Irak akan Berujung Penangkapan Dirinya?
Apr 22, 2025 19:45Pars Today – Sekjen Asaib Ahl Al Haq Irak, mengatakan, kehadiran Abu Mohammed Al Julani, Pemimpin baru Suriah, di Irak, mungkin saja akan berujung dengan penangkapan dirinya.
-
Putin Teken Traktat Kemitraan Strategis Komprehensif Iran-Rusia
Apr 22, 2025 18:41Pars Today – Presiden Rusia, menandatangani Traktat Kemitraan Strategis Komprehensif dengan Republik Islam Iran, yang telah disahkan Duma, dan Dewan Federasi Rusia.
-
Babak Baru Kerja Sama Iran dan Jepang di Bidang Teknologi dan AI
Apr 09, 2025 17:53Pars Today – Deputi Menteri Komunikasi Iran dan Jepang, menekankan perluasan kerja sama teknologi di bidang Kecerdasan Buatan (AI), ekonomi digital, dan pengembangan infrastruktur komunikasi berkelanjutan.
-
Iran Siap Memperluas Kerja Sama dengan Negara-Negara Regional
Apr 04, 2025 15:29Pars Today - Dalam percakapan dengan sejumlah pemimpin beberapa negara kawasan, Presiden Masoud Pezeshkian menekankan kesiapan Republik Islam Iran untuk memperluas hubungan dan kerja sama di berbagai bidang berdasarkan keyakinan Islam.
-
Apa Rencana dan Tujuan Iran untuk Memperluas Hubungan dengan Negara-Negara Afrika?
Mar 14, 2025 15:21Pars Today - Sesi curah pendapat pertemuan Kerja Sama Ekonomi Iran-Afrika ketiga diadakan di Tehran, yang diselenggarakan oleh Organisasi Pengembangan Perdagangan, dengan kehadiran para duta besar dan pakar dari negara-negara Afrika.
-
Diwawancarai TV BRICS, Dubes Rusia Jelaskan Kerja Sama Moskow dan Tehran
Mar 12, 2025 20:28Parstoday – Duta Besar Rusia, untuk Republik Islam Iran, mengatakan pelaksanaan kesepakatan perdagangan bebas antara Uni Ekonomi Eurasia, EEU, dan Iran, akan segera dimulai.
-
Kabar Baru seputar Perluasan Hubungan Kepabeanan Iran dan Indonesia
Mar 06, 2025 17:14Parstoday – Anggota Majelis Syura Islam Iran (parlemen) mendesak supaya draf rancangan undang-undang perjanjian kerja sama kepabeanan Republik Islam Iran dan Indonesia, segera disahkan.
-
Tujuan Iran Bekerja Sama dengan Negara Tetangga di berbagai Bidang
Mar 03, 2025 11:51Parstoday- Deputi bindang politik menlu Iran, Majid Takht-Ravanchi menjelaskan pertemuannya dengan petinggi Uni Emirat Arab (UEA) dengan mengatakan, tetangga memiliki posisi istimewa di kebijakan luar negeri Republik Islam Iran.
-
Iran-Malaysia Mengembangkan Kerja Sama Ekonomi dan Pariwisata
Feb 18, 2025 11:09Pars Today - Organisasi Zona Bebas Aras Iran dan Organisasi Pengembangan Pariwisata Langkawi Malaysia menandatangani nota kesepahaman untuk mengembangkan hubungan pariwisata dan menciptakan peluang investasi di sektor pariwisata.